Jangan pernah mengolok-olok orang yang salah mengucapkan kata-kata. Artinya mereka belajar dengan membaca.